Seperti Ini Lho Cara Ganti No Hp di BRImo Tanpa ke Bank dengan Mudah!

Cara Ganti No Hp di BRImo Tanpa ke Bank dengan Mudah!
Ilustrasi ganti nomor hp di BRImo

PAMERANLAWAN.COM - Akhir-akhir ini warganet banyak yang penasaran dengan tutorial cara ganti No Hp di BRImo tanpa ke Bank. Kabarnya kita bisa mengganti nomor Hp di akun BRImo dengan mudah.

Aplikasi BRImo sendiri merupakan sebuah aplikasi Mobile Banking yang diluncurkan oleh pihak Bank BRI. Melalui aplikasi ini, nasabah dapat melakukan berbagai transaksi dengan mudah. 

Misalnya saja, pengguna dapat mengecek sisa saldo, melihat riwayat transaksi, hingga melakukan transfer dan pembayaran. Hal inilah yang membuat aplikasi BRImo banyai digunakan. 

Pada aplikasi BRImo, pengguna perlu menggunakan nomor Hp yang aktif untuk melakukan pendaftaran. Sebenarnya nomor ini masih bisa diganti, namun perlu proses yang lama. 

Syarat dan Ketentuan Ganti Nomor HP di BRImo

Sebelum memulai proses penggantian, pastikan terlebih dahulu bahwa identitas diri yang kamu miliki sudah sesuai dengan data yang terdaftar di bank. Hal ini sangat penting karena bank akan memverifikasi data kamu melalui identitas tersebut. 

Biasanya, identitas diri yang digunakan adalah Kartu Tanda Penduduk (KTP) atau dokumen lain yang sah dan sesuai dengan ketentuan bank. Jadi pilih saja yang sesuai dengan kebutuhan.

Selanjutnya, pastikan nomor HP baru yang akan digunakan sudah aktif dan dapat menerima pesan atau panggilan. Nomor baru ini harus dalam kondisi aktif, artinya tidak diblokir atau mengalami masalah teknis lainnya. 

karena setelah proses penggantian nomor, semua transaksi dan notifikasi akan dikirim ke nomor HP baru tersebut. Oleh sebab itu, pastikan juga bahwa nomor baru adalah nomor yang akan kamu gunakan dalam jangka waktu panjang.

Selain itu, nomor HP lama yang terdaftar di BRImo juga harus masih aktif selama proses penggantian berlangsung. Fungsi utama dari nomor lama ini adalah untuk menerima kode OTP (One-Time Password) yang akan dikirimkan oleh sistem. 

OTP ini diperlukan untuk mengonfirmasi bahwa penggantian nomor HP dilakukan oleh pemilik rekening yang sah, sehingga meminimalisir risiko penyalahgunaan atau penipuan.

Proses penggantian nomor HP ini biasanya dilakukan melalui aplikasi BRImo itu sendiri. Setelah masuk ke aplikasi, pengguna dapat mengikuti langkah-langkah yang sudah disediakan di menu pengaturan atau profil. 

Pastikan kamu mengikuti setiap langkah dengan cermat agar proses penggantian berjalan lancar tanpa hambatan. Jika terdapat kendala teknis, pengguna bisa menghubungi customer service bank untuk bantuan lebih lanjut.

Cara Ganti No Hp di BRImo Tanpa ke Bank

Cara Ganti No Hp di BRImo Tanpa ke Bank dengan Mudah!
Ilustrasi aplikasi BRImo

Mengganti nomor Hp yang terkait dengan akun BRImo sebenarnya bukan perkara sulit. Karena kita bisa melakukannya sendiri tanpa mengalami kerepotan yang berarti.

Apakah bisa mengganti no HP BRImo tanpa ke bank? Sayangnya hingga saat ini belum ada cara untuk mengganti nomor Hp yang ada di BRImo tanpa harus datang ke Bank. 

Nasabah tetap wajib datang ke kantor bank BRI terdekat. Hal ini karena akun BRImo terkait dengan nomor rekening. Sehingga perlu petugas dari Bank untuk melakukan perubahan pada akun BRImo kita.

Adapun untuk cara ganti Nomor HP BRImo di ATM atau di kantor Bank BRI bisa kamu simak tutorial dari admin pameranlawan.com berikut ini.

  • Datang ke kantor Bank BRI terdekat dengan membawa KTP, Buku tabungan, dan kartu ATM. 
  • Selanjutnya ambil nomor antrian Customer Service dan tunggu hingga kamu dipanggil. 
  • Jika sudah dipanggil, kamu bisa sampaikan bahwa ingin mengganti nomor Hp di akun BRImo. 
  • Nantinya petugas Customer Service akan melakukan penghapusan nomor lama BRImo kamu. 
  • Kemudian kamu akan diperintah untuk melakukan registrasi ulang dengan nomor baru. Silahkan lakukan saja registrasi dan akan ada kode OTP masuk ke nomor kamu. 
  • Informasikan kode OTP kepada CS untuk dibantu penyelesaian akun BRImo. 
  • Dengan begitu maka cara ganti No Hp di BRImo telah berhasil dan selesai.

Sedikit informasi, sebaiknya datang ke kantor BRI lebih awal dan lebih pagi. Karena biasanya antrian cukup panjang dan lama. Oleh sebab itu, luangkan waktu di lebih awal agar kamu tidak terjebak antrian panjang.

Jadi gimana sahabat, ternyata cara ganti No Hp di BRImo tanpa ke Bank sangat mudah bukan? Kamu bisa mencoba tips yang telah kami sajikan di atas. Semoga informasi kali ini bisa memberikan manfaat serta menambah wawasan kalian semua.

Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url

Nggak Usah Dibaca Gengs...